Dipaksa dikit bisa kali kalo emang darurat
Pegawai perempuan: (meminjam charger) "Wah, gak bisa masuk nih, punya bapak ujungnya gede..."
Didengar para karyawan yang langsung siap membuat gosip baru.
Kadang biru, seringnya merah...
Anak kecil: (berteriak) "Mah! Kak X matanya pake softex makanya biru! Ih, lucu ya, Mah! Aku mau dong pake softex di mata aku!
Plaza Semanggi, didengar oleh seseorang yang ingin mengeluarkan makanan dari dalam perutnya.
Kata ganti yang mematikan
Calon menantu pria: (setelah berbicara panjang) "... jadi begitu, Om, maksud saya bicara malam ini..."
Bapak: "Ya sudahlah kalau gitu... kalau memang anumu sudah kuat benar, saya sih setuju-setuju aja."
Tanah Kusir, didengar oleh si anak yang nyaris pingsan mendengar persyaratan itu.
Dikunyah-kunyah juga?
Cewek #1: "Gila, mochi tadi enak banget ya!"
Cewek #2: "He-eh, empuk-empuk enak gitu..."
Cewek #3:"Iya, kayak pembalut kesayangan gua..."
Toko Mochi di Jakarta, didengar oleh kedua teman yang langsung menjauh seketika.
Yang take away juga enak rasanya
Mama: "Aduh mama pengen pizza deh!"
Anak: "Iya aku juga mau. Pizzanya delivery aja ya..."
Mama: "Mama nggak mau yang delivery. Mama maunya yang beef."
Bintaro, didengar oleh pacar si anak yang tiba-tiba takut faktor genetik.
Tamu durhaka!
Ketika dihidangkan makanan,
Anak sedang bertamu: "Jangan ngerepotin deh tante... eh, maksud saya jadi ngerepotin tante deh..."
Bekasi, didengar anak tuan rumah yang ingin mengusir temannya langsung.
Percakapan-percakapan di atas gue kutip dari salah satu blog yang baru gue follow, nama blog nya Nguping Jakarta. Isi dari blog itu adalah dialog absurd yang dikumpulkan dari orang-orang yang mengalaminya. Sumpah gue ngakak abis ngebaca blog satu ini. Buat para maniak ketawa wajib follow nih blog.
Pegawai perempuan: (meminjam charger) "Wah, gak bisa masuk nih, punya bapak ujungnya gede..."
Didengar para karyawan yang langsung siap membuat gosip baru.
Kadang biru, seringnya merah...
Anak kecil: (berteriak) "Mah! Kak X matanya pake softex makanya biru! Ih, lucu ya, Mah! Aku mau dong pake softex di mata aku!
Plaza Semanggi, didengar oleh seseorang yang ingin mengeluarkan makanan dari dalam perutnya.
Kata ganti yang mematikan
Calon menantu pria: (setelah berbicara panjang) "... jadi begitu, Om, maksud saya bicara malam ini..."
Bapak: "Ya sudahlah kalau gitu... kalau memang anumu sudah kuat benar, saya sih setuju-setuju aja."
Tanah Kusir, didengar oleh si anak yang nyaris pingsan mendengar persyaratan itu.
Dikunyah-kunyah juga?
Cewek #1: "Gila, mochi tadi enak banget ya!"
Cewek #2: "He-eh, empuk-empuk enak gitu..."
Cewek #3:"Iya, kayak pembalut kesayangan gua..."
Toko Mochi di Jakarta, didengar oleh kedua teman yang langsung menjauh seketika.
Yang take away juga enak rasanya
Mama: "Aduh mama pengen pizza deh!"
Anak: "Iya aku juga mau. Pizzanya delivery aja ya..."
Mama: "Mama nggak mau yang delivery. Mama maunya yang beef."
Bintaro, didengar oleh pacar si anak yang tiba-tiba takut faktor genetik.
Tamu durhaka!
Ketika dihidangkan makanan,
Anak sedang bertamu: "Jangan ngerepotin deh tante... eh, maksud saya jadi ngerepotin tante deh..."
Bekasi, didengar anak tuan rumah yang ingin mengusir temannya langsung.
Percakapan-percakapan di atas gue kutip dari salah satu blog yang baru gue follow, nama blog nya Nguping Jakarta. Isi dari blog itu adalah dialog absurd yang dikumpulkan dari orang-orang yang mengalaminya. Sumpah gue ngakak abis ngebaca blog satu ini. Buat para maniak ketawa wajib follow nih blog.
9 Juni 2010 pukul 05.38
yang take away gak ngerti bar gue masa!!
9 Juni 2010 pukul 19.18
lucu parah
ridwanf06.student.ipb.ac.id
9 Juni 2010 pukul 23.35
artinya si mama mengira kalo delivery itu rasa pizza
beler beud dah